Seblak Bakso.
Kamu dapat dengan mudah membuat Seblak Bakso menggunakan 21 bahan dan 10 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Seblak Bakso :
- Bahan.
- 10 pcs Bakso (saya pakai yang kecil).
- 1 genggam Makaroni.
- 1 genggam kerupuk udang.
- 1 tangkai Sawi hijau.
- 1 butir Telur.
- Bumbu.
- 10 buah Cabai rawit (sesuai selera).
- 10 buah Cabai merah (sesuai selera).
- 3 siung Bawang merah.
- 3 siung Bawang putih.
- 1/2 ruas jari Kencur.
- Tambahan.
- Secukupnya Garam.
- Secukupnya Lada.
- Secukupnya Gula pasir.
- Secukupnya Air.
- Secukupnya Minyak goreng/Mentega.
- 1 lembar Daun jeruk (opsional).
- Secukupnya Kecap manis (opsional).
- 1 buah Daun bawang (opsional).
Langkah-langkah untuk membuat Seblak Bakso :
- Haluskan bumbu dengan menggunakan blender atau ulekan.
- Rebus kerupuk dan makaroni, tambahkan sedikit minyak agar tidak lengket. Setelah dirasa cukup matang, angkat dan tiriskan..
- Tumis bumbu halus dengan margarin sampai harum, tambahkan daun jeruk (boleh di skip, saya pakai biar makin sedap)..
- Setelah itu tambahkan air secukupnya (tergantung selera mau banyak kuah atau tidak)..
- Setelah air dan bumbu mendidih, masukkan telur. Lalu aduk..
- Setelah itu masukkan bakso, sawi dan daun bawang..
- Tambahkan garam, gula, lada, kecap sesuai selera..
- Lalu masukkan makaroni dan kerupuk..
- Koreksi rasa..
- Hidangkan..