Yuk Membuat Cakalang Suwir Rica-rica Enak dan Nagih yang Praktis Di Rumah

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Cakalang Suwir Rica-rica Enak dan Nagih.

Cakalang Suwir Rica-rica Enak dan Nagih


Kamu dapat dengan mudah membuat Cakalang Suwir Rica-rica Enak dan Nagih menggunakan 14 bahan dan 5 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Cakalang Suwir Rica-rica Enak dan Nagih :

Langkah-langkah untuk membuat Cakalang Suwir Rica-rica Enak dan Nagih :

  1. Siapkan bahan.
  2. Ikannya bisa dikukus atau goreng sebentar lalu suwir-suwir. Tumis bawang merah yang sudah di iris tipis, sereh dan daun jeruk sampai harum.
  3. Masukkan bumbu yang sudah dihaluskan, tambahkan garam dan gula aduk2 terus bumbu dengan api kecil hingga benar2 matang sampai mengeluarkan minyak (Jika mau tahan lama bisa 1jam).
  4. Masukkan ikan yang sudah disuwir-suwir, aduk rata sampai tercampur dengan bumbunya, kemudian masukkan kaldu jamur dan kecap manis (sy pake 1 sdm).
  5. Test rasa.. cakalang/ tongkol suwir rica-rica siap dihidangkan.