Tomyam Suki sederhana ππ.
Kamu dapat dengan mudah membuat Tomyam Suki sederhana ππ menggunakan 15 bahan dan 2 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Tomyam Suki sederhana ππ :
- Bumbu dihaluskan.
- 5 siung bawang merah.
- 5 siung bawang putih.
- Sedikit jahe.
- 4 cabe kriting.
- 5 cabe rawit.
- Bahan campuran.
- Air perasan jeruk nipis.
- 1 batang Serei.
- secukupnya Daun jeruk.
- Kaldu jamur atau bisa juga royko.
- Garam.
- Merica,.
- secukupnya Gula.
- Daun bawang buat pelengkap.
Langkah-langkah untuk membuat Tomyam Suki sederhana ππ :
- Cara membuat haluskan bumbu halus, lalu tumis sampai harum Masuk kan sereh, daun jeruk aduk rata setelah itu masuk kan air aduk kembali..
- Saring air tersebut Jagan sampai bumbu ikut masuk, kuah nya saja yang diambil, masuk kan kepanci kembali & masak dikompor, lalu masuk kan suki, kaldu jamur, gula, garam, merica aduk rata dan masak hingga mendidih & Suki matang, terakhir masuk kan daun bawang & santap selagi hangatππ.