Rahasia Membuat Tongseng Daging Sapi yang Hemat

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Tongseng Daging Sapi.

Tongseng Daging Sapi


Kamu dapat dengan mudah membuat Tongseng Daging Sapi menggunakan 27 bahan dan 7 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Tongseng Daging Sapi :

Langkah-langkah untuk membuat Tongseng Daging Sapi :

  1. Cuci bersih daging, lalu potong sesuai selera, sisihkan..
  2. Siapkan bumbu halus, lalu cuci bersih. Blender semua bumbu halus. Lumuri daging dg ½ dari bumbu halus, aduk² biar merata. Diamkan beberapa saat..
  3. Tumis sisa bumbu halus tadi. Tambahkan bumbu dapur yg sdh di cuci bersih. Remas² daun jeruk dan salam. Tumis sampai harum dan berubah warna..
  4. Masukkan daging sapi, aduk² sampai berubah warna. Diamkan beberapa saat sampai daging mengeluarkan air. Lalu tambahkan garam dan gula. Aduk rata, biarkan bumbu meresap ke daging. Jika daging sudah empuk, tambahkan air secukupnya. Aduk² sampai merata..
  5. Masukkan santan dan kecap manis, aduk² sebentar. Cek rasa👌 Masak sampai air menyusut dan daging empuk..
  6. Masukkan tomat, bawang merah dan cabe rawit. Aduk² sampai merata sebentar, kemudian terakhir masukkan daun bawang, aduk². Matikan kompor. Taburi bawang goreng..
  7. Angkat dan sajikan👌😋 saya tadi lupa belum diberi bawang goreng🤭😬.