Opor Ayam.
Kamu dapat dengan mudah membuat Opor Ayam menggunakan 16 bahan dan 5 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Opor Ayam :
- 5 potong ayam (sesuai selera).
- 65 ml santan (saya pakai merk Kara 1 bungkus yg segitiga).
- 1 bungkus bumbu opor ayam instan (saya pakai merk Indofood).
- 1 sdt merica bubuk.
- 1 sdt lada bubuk.
- 1 sdt garam.
- Bumbu Halus.
- 2 siung bawang putih.
- 6 siung bawang merah.
- 2 ruas jahe.
- 2 ruas kunyit.
- Bumbu Lainnya.
- 2 ruas lengkuas (geprek).
- 2 batang sereh (memarkan).
- 2 lembar daun jeruk.
- 3 lembar daun salam.
Langkah-langkah untuk membuat Opor Ayam :
- Tumis bumbu halus kira-kira 5 detik, lalu masukan bumbu instan Indofood dan bumbu lainnya. Tumis hingga harum dan bumbu matang..
- Masukan ayam dan aduk..
- Masukan air hingga ayam terendam. Aduk lalu tunggu sampai ayam matang..
- Masukan garam, merica bubuk dan lada bubuk. Koreksi rasa. Jika sudah pas, masukan santan lalu aduk-aduk. Kuahnya jangan sampai kering ya, sisakan yang banyak. Di foto ga semua kuah saya tuangin soalnya piringnya ga muat hihi..
- Angkat dan sajikan dengan nasi hangat dan emping ^^. Kalo mau pedas bisa ditambah cabe di bumbu halus atau dicemplungin cabe rawit merah..