Simak Cara Membuat Gado-Gado Siram Malang Simple (Pakai Bumbu Pecel Jadi) yang Praktis Di Rumah

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Gado-Gado Siram Malang Simple (Pakai Bumbu Pecel Jadi).

Gado-Gado Siram Malang Simple (Pakai Bumbu Pecel Jadi)


Kamu dapat dengan mudah membuat Gado-Gado Siram Malang Simple (Pakai Bumbu Pecel Jadi) menggunakan 25 bahan dan 3 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Gado-Gado Siram Malang Simple (Pakai Bumbu Pecel Jadi) :

Langkah-langkah untuk membuat Gado-Gado Siram Malang Simple (Pakai Bumbu Pecel Jadi) :

  1. Cuci bersih dan potong sayuran, tahu dan tempe. Kukus kentang, potongan wortel dan kol. Rebus kacang panjang, taoge dan telur. Goreng tempe dan tahu (tanpa dibumbuin). Di foto hanya sebagian dari tempe dan tahu yang nampang 😁.
  2. Masukkan bumbu pecel jadi ke dalam panci, tuang Santan, gula merah, garam, sereh, daun jeruk dan asam jawa. Tambahkan 200ml air, aduk sampai semua tercampur rata dan didihkan. Test rasa, jika sudah ok dan sudah mendidih, tambahkan air maizena untuk mengentalkan sedikit. Setelah itu segera angkat dan siap di sajikan sebagai siraman diatas sayur yg siap saji, dan taburi dengan bawang merah goreng..
  3. Untuk sambal, cabe dan bawang putih saya kukus. Setelah itu ulek kasar dan tambahkan garam. Jadi deh.. 😊.