Seblak Mie Bakso.
Kamu dapat dengan mudah membuat Seblak Mie Bakso menggunakan 17 bahan dan 4 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Seblak Mie Bakso :
- 1/2 bungkus Mie kuning (aku pakai mie burung dara).
- 5 butir bakso sapi.
- 5 butir bakso udang keju.
- 1 butir telur ayam (di orak arik).
- iris Daun bawang.
- Bahan halus.
- 3 bawang merah.
- 2 bawang putih.
- 1/2 ruas kencur.
- 5 cabai merah.
- 5 cabai setan.
- Bumbu tabur.
- 1 sdm saori saus tiram.
- Royco sapi.
- Ladaku.
- Kecap ikan.
- Bubuk cabai.
Langkah-langkah untuk membuat Seblak Mie Bakso :
- Tumis bumbu halus hingga harum kemudian beri air secukupnya kira2 600ml.
- Masukkan semua bahan kecuali daun bawang y.
- Masukkan bumbu tabur sesuai selera dikira2 aja kalau kurang sedep d kasih lagi aja jd biar g keasinan (kasih garam dikit aja sama gula) buat syarat.
- Masukkan daun bawang agak sebentar icip2 dirasa udah pas d angkat sajikan.. cepet bgt kok masakknya ❤.